La Liga
Memuat
30 Apr
Cari Pelapis Benzema, Real Madrid Ingin Amankan Jasa Paulo Dybala
Real Madrid berupaya amankan jasa Paulo Dybala dari AS Roma. Los Blancos tertarik merekrut pemain Argentina itu karena harganya terjangkau 27 Apr
Barcelona Gagal Perlebar Jarak dengan Real Madrid
Barcelona gagal memperlebar jarak dengan Real Madrid yang berada di peringkat kedua. Ini setelah Blaugrana takluk 1-2 di tangan Rayo Vallecano. 16 Apr
Getafe vs Barcelona: Blaugrana Harus Bangkit!
Barcelona akan bertandang ke markas Getafe dalam laga La Liga pekan ke-30, Minggu 16 April 2023 pukul 21.30 WIB di Coliseum Alfonso Perez. 4 Mar
Presiden La Liga: Barcelona Tak Bisa Rekrut Pemain di Musim Panas
Presiden La Liga, Javier Tebas menyatakan bahwa Barcelona tak bisa merekrut pemain baru musim panas ini kecuali mereka mengumpulkan Rp3,2 triliun 20 Jan
Resmi, Memphis Depay Gabung Atletico Madrid
Kebersamaan Memphis Depay dengan Barcelona resmi berakhir setelah Atletico Madrid mengonfirmasi telah mendapatkan jasa striker Belanda ini. 1 Jan
Vinicius Muak Perilaku Rasis Terus Menyeruak di La Liga
Bintang Real Madrid asal Brasil Vinicius Jr muak dengan hinaan rasis yang dia dengar di beberapa stadion La Liga. 5 Nov
Gerard Pique Pensiun, Barcelona Incar Bernardo Silva
Keputusan Gerard Pique untuk pensiun pada Jumat 4 November 2022 WIB memberikan kemungkan bagi Barcelona untuk datangkan Bernardo Silva. 24 Okt
Ironis, Selebrasi Gol Pemain Villareal Ini Berujung Kartu Merah
Selebrasi gol berujung kartu merah dialami pemain Villareal, Alex Baena. Nasib sang pemain memang sial, karena selebrasinya membuat dirinya terusir. 21 Okt
Libas Villareal 3-0, Barcelona Kembali ke Jalur Kemenangan
Usai tumbang 1-3 di tangan Real Madrid dalam laga El Clasico atau laga pekan 9 La Liga 2022/2023, Barcelona mendapat obat penawar luka. 17 Okt
Real Madrid Kandaskan Barcelona 3-1 Dalam Duel El Clasico
Real Madrid berhasil mengandaskan Barcelona dalam duel El Clasico di Estadio Santiago Bernabeu, Minggu, 16 Oktober 2022 malam WIB. 21 Sep
Antonio Rudiger Puji Carlo Ancelotti Membumi
Antonio Rudiger, memuji pendekatan Carlo Ancelotti saat membujuk dirinya bergabung dengan Real Madrid di musim panas lalu. 18 Sep
Ini Pemain Atletico dan Real Madrid yang Absen di Laga Derby
Duel derby Madrid akan tersaji di pekan keenam La Liga 2022/2023 saat Atletico Madrid menjamu Real Madrid di Stadion Wanda Metropolitano 30 Agt

Lagi Tren, Perampok di Spanyol Sasar Rumah Pemain Sepak Bola
Sudah seabrek pemain dari klub besar, Real Madrid dan Barcelona yang menjadi korban perampokan. Bahkan ancaman dan kekerasan sempat dilakukan pelaku. 12 Agt
Prediksi Barcelona vs Rayo Vallecano: Andalkan Skuat Lama
Barcelona akan menjamu Rayo Vallecano pada laga perdana La Liga, Minggu, 14 Agustus 2022 di Camp Nou. Sayang, mereka tak bisa menurunkan pemain baru. 9 Agt
Pendaftaran Pemain Baru Barcelona Ditolak La Liga, Ini Sebabnya
Upaya Barcelona mendaftarkan lima pemain barunya ditolak oleh La Liga. Ini setelah mereka menganggap Barcelona belum keluar dari krisis keuangan. 26 Jul
Ditekan MU, Barcelona Dikabarkan Dorong De Jong Keluar
Barcelona dikabarkan telah memberi tahu Frenkie de Jong bahwa dia harus meninggalkan klub di menyusul desakan Manchester United yang semakin kuat. 18 Jul
Tak Bisa Daftarkan Pemain Baru, Barcelona Jual Aset dan Hak Siar
Barcelona sampai sekarang belum bisa mendaftarkan sejumlah pemain barunya, termasuk Robert Lewandowski, Raphinha, Christensen dan Franck Kessie 5 Jul