Remisi untuk Pembunuh Wartawan Itu Indikatornya Apa?
Komisioner Komnas HAM Amiruddin Al Rahab mempertanyakan indikator "berkelakuan baik" sebagai salah satu syarat dalam prosedur pemberian remisi kepada terpidana seumur hidup, I Nyoman Susrama.
Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Surabaya mengecam keputusan Presiden RI Joko Widodo yang memberikan remisi kepada pembunuh wartawan Jawa Pos Radar Bali, AA Gde Bagus Narendra Prabangsa....
Baca SelengkapnyaKomisioner Komnas HAM Amiruddin Al Rahab mempertanyakan indikator "berkelakuan baik" sebagai salah satu syarat dalam prosedur pemberian remisi kepada terpidana seumur hidup, I Nyoman Susrama.
Ketua AJI Indonesia Abdul Manan berpendapat bahwa keputusan pemerintah untuk memberikan remisi kepada terpidana terpidana seumur hidup, I Nyoman Susrama, adalah kebijakan yang tidak tepat.
PWI jatim menilai remisi terhadap remisi susrama adalah tindakan tidak bijak dan harus dikaji ulang
Kementerian Hukum dan HAM akhirnya mengkaji ulang pemberian remisi kepada I Nyoman Susrama, terpidana pembunuh wartawan Bali, AA Gde Bagus Narendra Prabangsa.
Puluhan jurnalis di Kota Malang menggelar aksi depan Balai Kota Malang.